Selasa, 17 Mei 2011

WINDOWS 7 >>> MAC OS X-LION

di sini saya cuma sharing skin pack temuan dari hameddanger seorang member dari deviantart yang saya rasa akan menarik perhatian para pengguna windows 7

bagi yang jenuh dengan tampilan windows dan ingin mengubah tampilannya menjadi Mac OS X Lion maka skin pack inilah yang kalian butuhkan

tidak perlu mengubah registry atau ownership dari file
cukup install lalu ikuti petunjuknya dan restart


Skin Pack ini dapat dipakai pada Windows 7 baik X86 (32bit) maupun X64 (64bit) dan pada semua jenis bahasa
performance maximal tentunya pada X86

kalian dapat mendownloadnya disini _______ (dikanan atas tempat downloadnya)
bagi yang ingin mencoba disarankan untuk melakukan backup terlebih dahulu untuk lebih amannya karena untuk mengembalikan ke tampilan windows 7 cukup dengan uninstall skin pack tetapi bukan tidak mungkin ada yang masih tertinggal dan di sanalah peran dari backup.

hasil coba di desktop sendiri
tombol minimize, resize window dan close sebenarnya berada di sebelah kiri tapi saya pindahkan ke kanan karena applikasi untuk windows mempunyai control di sebelah kiri
hal ini juga bermasalah saat saya mencoba google chrome dan microsot office
selain itu semuanya berjalan dengan lancar.


GOOD LUCK ALL.








Tidak ada komentar:

Posting Komentar

Powered By Blogger